Widget Posting Terbaru dengan tampilan photo

Memasang widget postingan terbaru pada sebuah blog sangat membantu pembaca blog tersebut untuk mengetahui postingan terbaru apa saja yangsudah di posting oleh pengelola blog tersebut.
Ada banyak cara yang bisa dilakukan. Banyak petunjuk yang sudah diposting oleh para blogger senior untuk memudahkan blogger baru melakukan itu.
Tetapi tiada salahnya bila di postingan ini aku bagikan lagi kepada teman dan sobat yang ingin memasang postingan terbaru. Yang aku bagi ini daftar postingan terbaru tetapi yang tampil hanya gambar atau photonya saja. Seperti pada gambar di bawah ini.

Kalau anda lihat pada gambar di samping ada 15 photo atau gambar yang berjajar horisontal di bawah Tab menu, itulah daftar entry terbaru blog ini.
Seperti itulah kira kira yang aku maksud pada postingan kali ini.



Adapun langkah langkahnya sebagai berikut.
  • Masuk Dashboard blog anda
  • Masuk Desain blog
  • Pilih Tata Letak
  • Tambah Gadget
  • Tambah HTML / Java Script
  • Copy Paste script di bawah ini
 <script language="JavaScript"> imgr = new Array(); imgr[0] = "https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhYoJS-Oykrc8cvoIOTYd47hkyITZsUSDX0ZA4-w5nhLFHlxJOhaVpOWiUCsNuVIXDwoxC4KRJeY1XdNfq2YoXLrYLMssxYtCl1v-2oM8sOes4EmRdj5CtBagtm0ztei5xnawESJKKlSfaX/s1600/No+Image.gif"; imgr[1] = "https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhYoJS-Oykrc8cvoIOTYd47hkyITZsUSDX0ZA4-w5nhLFHlxJOhaVpOWiUCsNuVIXDwoxC4KRJeY1XdNfq2YoXLrYLMssxYtCl1v-2oM8sOes4EmRdj5CtBagtm0ztei5xnawESJKKlSfaX/s1600/No+Image.gif"; imgr[2] = "https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhYoJS-Oykrc8cvoIOTYd47hkyITZsUSDX0ZA4-w5nhLFHlxJOhaVpOWiUCsNuVIXDwoxC4KRJeY1XdNfq2YoXLrYLMssxYtCl1v-2oM8sOes4EmRdj5CtBagtm0ztei5xnawESJKKlSfaX/s1600/No+Image.gif"; imgr[3] = "https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhYoJS-Oykrc8cvoIOTYd47hkyITZsUSDX0ZA4-w5nhLFHlxJOhaVpOWiUCsNuVIXDwoxC4KRJeY1XdNfq2YoXLrYLMssxYtCl1v-2oM8sOes4EmRdj5CtBagtm0ztei5xnawESJKKlSfaX/s1600/No+Image.gif"; imgr[4] = "https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhYoJS-Oykrc8cvoIOTYd47hkyITZsUSDX0ZA4-w5nhLFHlxJOhaVpOWiUCsNuVIXDwoxC4KRJeY1XdNfq2YoXLrYLMssxYtCl1v-2oM8sOes4EmRdj5CtBagtm0ztei5xnawESJKKlSfaX/s1600/No+Image.gif"; showRandomImg = true; tablewidth = 248; cellspacing = 6; borderColor = "#146110"; bgTD = "#146110"; imgwidth = 55; imgheight = 55; fntsize = 5 ; acolor = "transparat"; aBold = true; icon = " "; text = "comments"; showPostDate = false; summaryPost = 50; summaryFontsize = 5; summaryColor = "transparan"; icon2 = " "; numposts = 15; home_page = "http://soendoel.blogspot.com/"; label = "tagname"; </script> <script src="http://oketrik.googlecode.com/files/horizontal_only_thumbnail.js" type="text/javascript"></script>

  • Sesuaikan angka angka dengan ukuran yang anda inginkan
  • Simpan dan lihat hasilnya.
  • Selamat Mencoba
Bagi yang sudah merasa pandai jangan menghina postingan yang sederhana ini.
Terima kasih

SESUAIKAN
cellspacing = 6 adalah jarak antar gambar
borderColor = "#146110"; bgTD = "#146110"; adalah warna backgraund dan warna batas gambar
imgwidth = 55; imgheight = 55 adalah tinggi dan lebar gambar yang di inginkan
numposts = 15 adalah jumlah gambar /postingan yang di tampilkan
"http://soendoel.blogspot.com/" adalah alamat blogku. Jangan lupa ganti dengan alamat blog anda.

Artikel Terkait



Comments
7 Comments

7 komentar:

Agriculturproduct said...

Scren shot nya apa seperti gambar di atas sob.?
dan bagaimana dg loading blognya.?

Admin/Sundul said...

Betul Sobat.
Soal loading semua script pasti akan menambah beban loading, tapi yang aku rasakan tidak terlalu besar dibanding beberapa widget lain seperti recent coment atau buku tamu.
itu yang sementara aku rasakan.
Thank kunjungannya sobat

KangFarhan said...

wuih...mantep banget pake thumnail gtu ya mas... tapi takut load lama

search ilmu said...

widegenya keren neh sob,, sangat menarik

iydha said...

Menarik jg ne,,cuma takut loadnya lama..:)

Dhwee said...

tukar lnik success gan... pasang balik..

Dhwee said...

mana link gua gan?